Loading...

Cara Memperbaiki Error Pada Kamera Android

Cara Mudah Perbaiki Kamera Error pada Smartphone Android - Kamera menjadi bagian terpenting bagi mayoritas pengguna gadget, khususnya smart...


Cara Mudah Perbaiki Kamera Error pada Smartphone Android - Kamera menjadi bagian terpenting bagi mayoritas pengguna gadget, khususnya smartphone. Jika kamera tidak bisa berfungsi sebagaimana mestinya, kamu bisa lakukan cara ini.

Meng-install aplikasi kamera pihak ketiga, terlebih beberapa aplikasi sekaligus, terkadang bisa mengganggu fungsi dasar dari kamera itu sendiri. Biasanya, akan muncul pesan error "camera stop working", "camera has stopped", atau pesan sejenis lainnya. Berikut adalah langkah mudah memperbaikinya.


Masuk ke menu Settings, pilih menu Application manager. Di dalamnya, kamu bisa melihat ada beberapa pilihan tab. Pilih tab All untuk melihat daftar semua aplikasi yang ada di dalam smartphone. Selanjutnya, cari dan pilih aplikasi kamera. Pilih opsi untuk clear cache dan clear data. Terakhir, restart smartphone-mu.

Sumber : jalantikus

Tips 3476226187299400856

Post a Comment

emo-but-icon

Home item